Buku ini membahas tentang hakikat manusia dalam kelompok , pokok - pokok tentang pelaksanaan pelayanan konseling kelompok beserta interaksi dalam kelompok. teori - teori pendekatan yang dapat digunakan dalam proses konseling beserta ciri - cirinya, kekutana dan kelemahan , konseling bagi kelompok perilaku seks menyimpang serta assesment dalam layanan bimbingan dan konseling.