Buku ini Mencakup seluruh UU perpajakan tahun2000 dan bersifat praktis regulasi,yaitu setiap ayat dan pasal dalam UU perpajakan langsung diberikan penjelasanya secara lengkap,mulai dari penjelasan dalam UU perpajakan itu sendiri,peraturan pemerintah.rnBuku ini dapat dipergunakan oleh para wajib pajak,kalangan akademisi,konsultan pajak maupun pegawai Direktorat Jendral Pajak.
Kompilasi Undang-undang perpajakan terlengkap ini telah memuat perubahan perubahan terakhir undang undang perpajakan tahun 2009,selain itu juga dilengkapi dengan daftar peraturan pelaksanaan tiap pasal undang -undang agar pembaca dapat melihat rujukan langsung pelaksanaan ketentuan undang uandang .
Buku ini terbagi kedalam 2 bagian besar.Bagian pertama menyajikan Undang-Undang perpajakan tahun 2000,bagian ke 2 menyajikan berbagai peraturan dan keputusan pemerintahan yang terkait dengan pelaksanaan Undang-undang tersebut.
- Undang-Undang No. 6 Tahun 1983 - Undang-Undang No. 7 Tahun 1983 - Undang-Undang No. 8 Tahun 1983