Riset Operasi yang aslinya berarti research on military operation merupakan suatu alat manajemen (management's tool) yang sudah menunjukan manfaatnya dikalangan militer, sekarang telah berkembang dengan pesat disektor industri untuk memecahkan persoalan agar diperoleh pemecahan yang kuantitatif.
Buku ini ditujukan sebagai buku teks satu semester untuk mata kuliah riset operasi, yang merupakan mata kuliah wajib di program S1 manajemen informatika, teknik industri, dan matematika.
Buku ini ditulis dengan menguraikan konsep-konsep yang berhubungan dengan metode-metode riset kuantitatif yang terkait kegiatan bisnis, sehingga buku ini dapat digunakan sebagai referensi oleh pembaca yang sedang atau akan melakukan suatu riset kuantitatif atau menambah kegairahan bagi pembaca untuk melakukan riset.
Buku mengenai riset operasi atau penelitianoperasional (operation research) ini mudah dipahami secara otodidak bagi mahasiswa program sarjana ilmu sosial.
Riset Operasi yang aslinya berarti research on military operation merupakan suatu alat manajemen (managemen's tool) yang sudah menunjukkan manfaatnya dikalangan militer, sekarang telah berkembang dengan pesat disektor industri untuk memecahkan persoalan agar diperoleh pemecahan yang kuantitatif.
Akar-akar dari riset operasi dapat ditelusuri kembali beberapa dekade, ketika dilakukan upaya-upaya awal untuk memakai pendekatan ilmiah dalam manajemen organisasi. Akan tetapi, awal dari kegiatan yang dinamakan riset operasi umumnya bersumber dari jasa jasa militer pada perang dunia II. karena perang ada kebutuhan mendesak untuk mengalokasi sumber sumber daya yang terbatas kepada berbagai opeā¦