Buku ini menyajikan latar belakang yang mantap bagi asas dan konsep kimia organik dan hayati serta memberikan pengertian tentang fungsi sistem hayati pada tingkat molekul. Didalamnya dibicarakan antara lain konsepdasar ikatan kimia,struktur hidrokarbon,reaksi gugus fungsi yang penting-penting dalam molekul sederhana,dan molekul alami rumit yang meendasari kimia organik dan hayati.
Senyawaan karbon,selain berasal dari mahluk hidup juga dapat disintesis secara invitro,minyak bumi dan batu bara merupakan sumber senyawaan tersebut yang utama.dari minyak bumi dan batu bara ini ,dapat diperolaeh berbagai senyawaan organik,yang selanjutnya dapat digunakan sebagai bahan dasar untuk mensisntesis berbagai senyawaan organik lain.