Buku inimemuat bahasan tentang pancasila dari sudut pandang yuridis ketatanegaraan, berarti tinjauan yang berpangkal tolak mengenai pancasila dalam UUD 1945. Sebanyak sebelas bab yang termaktub dalam buku ini, agaknya cukup jelas dalam menyingkap perjalanan awal sejarah lahirnya pancasila sampai dibelakukannya pancasila sebagai satu-satunya asas bagi parpol dan golkar maupun ormas yang dikuat k…