Selama ini kalau orang berbicara mengenai pemasaran, atau manajemen pemasaran maka yang terlintas dalam pikiran ialah pemasaran barang atau produk yang nyata. Umumnya buku Manajemen Pemasaran atau kasus pemasaran yang dad di psar Indonesia sekarang ini baru mencakup pemasaran barang nyata atau hasil industri manufaktur.
Burukny kualitas jasa (pelayanan) atau manajemen jasa yang diberikan perusahaan kepada para konsumen, sudah sejak lama disadari mengakibatkan banyak kerugian bagi perusahaan. Survei membuktikan bahwa tidak semua konsumen yang kecewa terhadap pelayanan perusahaan dengan senang hati menyampaikan keluhannya. Artinya, meski mereka tidak menyampaikan keluhannya tidak berarti secara otomatis bisa dia…