Dalam Buku ini dibahas antara lain:rn1. Pemerintah sebagai gerakan moral (moral pejabat pemerintah,filsafat kebaikan bagi aparat pemerintah)rn2. Pemerintah sebagai ilmu ( Pengetahuan keilmuan pejabat pemerintah intelektualitas pejabat pemerintah,filsafat kebenaran bagi pejabat pemerintah)rn3. Pemerintah sebagai senirn4. Unsur-unsur Negararn5. Objek dan posisi ilmu pemerintahanrn6. Bangsa dan Ne…
Buku ini membahas beberapa prinsip tentang keturunan,kerena pengertian yang mantap tentang prinsip ini perlu untuk memahami barbagai fenomena yang lebih kompleks yang disajikan kemudian.Karena bahasan ini ditunjukan kepada bukan ilmuan,semua aspek teknisnya telah disederhanakan sedapat mungkin tanpa mengurangi keabsahan informasi.
Profesi hukum bukan saja menyangkut kepentingan individu (private trust) tetapi juga menyangkut kepentingan umum (public trust). Oleh karena itu, perlindungan kepentingan pribadi dan kepentingan umum selain diatur oleh perangkat hukum juga terpulang pada aturan-aturan hidup manusia yang tidak tertulis yang terpancar dari hati nuraninya sendiri, yakni agama, moral dan etika. Tidak aneh jika seri…
Perkembangan teknologi bagaikan pisau bermata dua : manfaatnya nyata bagi kehidupan manusia, namun terdapat ancaman di baliknya. Ancaman - ncaman itu, yang berwujud hal -hal buruk, semisal penyuapan, kecurangan, perusakan lingkungan, pengabaian, desain yang tidak aman, kebohongan, spesifikasi produk, pengungkapan rahasia perusahaan, kejujuran dalam riset, konflik kepentingan, telah merebak menj…
Pola kenegaraan modern berkembang bersamaan dengan revolusi ekonomi, sosial, dan budaya, yang berlangsung di Eropa Barat tiga ratus tahun yang lalu mendapat ungkapan yang paling mengesankan dalam perwujudan masyarakat industrial dan pasca-industrial masa kini.
Buku ini memuat teknik-teknik dasar kerja di laboratorium genetika serta aplikasi dasar yg dpt digunakan sbg acuan untuk melakukan analisa dlm bidang genetika,selain itu buku ini juga memuat aplikasi genetika dibidang molekuler spt PCR,spektrofotometer,elektroforesis dan DNA sequencing.
Kepribadian seseorang unik, dan keunikan itulah yang membuat seseorang mengetahui dirinya dan mengungkapkan kekuatan dan kelemahan yang ada pada dirinya. Pengungkapan diri seseorang melalui pengembangan diri mencakup pada seluruh potensi diri yang didalamnya termasuk aspek kognitif, afektif dan psikomotorik.
Dalam profesi apapun selalu ada etika dan hukumnya,. Bagi yang melanggar etika dikenakan sanksi moral dan bagi yang melanggar hukum akan dieknakan sanksi hukum. Buku mengenai etika dan hukum kesehatan masih cukup langka, diharapkan dengan terbitnya buku ini dapat membantu para mahasiswa kesehatan (kesehatan masyarakat, kedokteran/kedokteran gigi, bermanfaat bagi petugas kesehatan di semua ini p…
Etika Dasar. Menyajikan masalah-masalah pokok filsafat moral dewasa ini. Dan memberikan jawaban atas pertanyaan: apakah hakikat kebebasan dan apa kaitannya dengan tanggung jawab? apakah suara hati itu, dan dapatkah suara hati dipertanggungjawabkan serta dikembangkan?keputusan moral yang bagaimanakah yang memadai?semua itu dijawab dengan gamblang dalam pembahasan.