Buku statistik deskriptif dalam bidang ekonomi dan niaga menampilkan suatu bentuk pembahasan materi statistika yang diharapkan mampu menutup kekurangan serta dapat dipahami secara mudah dan membumi. Materi yang dikaji adalah beberapa aspek konseptual di bidang ilmu statistika yang terkait dengan penerapannya dalam kegiatan perekomian maupun niaga.
Untuk menguasai statistika dengan baik , maka para pembaca sebagai peminat sebaiknya mengawalinya dengan membaca buku ini. Sesuai dengan judulnya, maka setelah mempelajari buku ini, diharapkan para pembaca dapat belajar secara mandiri terutama untuk kemajuan diri sendiri dan setelah itu diharapkan pula agar dapat berkembang untuk mampu mengamalkannya,antara lain dengan mengamalkannya.
Mungkin setiap orang yang telah menuliskan sebuah buku pelajaran statistika, atau buku apapun juga,yakin bahwa buku tersebut mempunyai perbedaan penting dengan buku-buku lainnya. Kami mempunyai keyakinan serupa tentang buku memahami data, dan berpendapat bahwa setelah membacanya andapun akan setuju. Perbedaan yang paling nyata dan penting adalah dalam banyaknya penggunaan analisa data cara ek…
Banyak buku yang membahas tentang statistika dan materi yang lazim ditemukan umumnya membahas hal baru yang mengkonsentrasikan statistika beserta penerapannya dalam bidang informatika ( image processing). Buku ini manyajikan materi-materi statistika terapab untuk penelitian yang meliputi : uji normalitas, uji homogenitas, uji linieritas, uji z, korelasi , anova dan regresi. Buku ini juga dileng…
Di dalam buku ini, telah diusahakan diberikan metode statistika yang pengajiannya dibuat sedemikian rupa sehingga para pemakai yang berkecimpung dalam berbagai disiplin dapat memperoleh manfaatnya; disamping buku ini juga akan merupakan buku pelajaran statistika yang menjadi dasar untuk pelajaran yang lebih lanjut. penurunan sifat-sifat, rumus-rumus dan aturan-aturan yang memerlukan matematika …
pemerintah menggunakan statistika untuk menilai hasil pembangunan masa lalu dan juga untuk membuat rencana masa datang. pimpinan mengambil manfaat dari kegunaan statistika untuk melakukan tindakan-tindakan yang perlu dalam menjalankan tugasnya, diantaranya ; perlukah mengangkat pegawai baru, sudah waktunyalah untuk membeli mesin baru, bermanfaatkah kalau pegawai ditatar, bagaimanakah kemajuan u…
Buku ini memberikan pemahaman yang lebih mendalam tentang aplikasi bidang-bidang statistik,desain eksperimen,riset operasional dan teknik optimasi sebagai sofware pembantu.rnPenggunaan matlab yang sekarang seperti menjadi bahasa wajib dikalangan perguruan teknik dan sains. Matlab juga bisa digunakan untuk membuat program secara fleksibel yang memungkinkan kitta untuk membuat sendiri program apl…