Samapi sejauh ini pun,tidak ada yang menaruh perhatian secara khusus pada metodologi penelitian kepustakaan. oleh karena itu buku ini ditulis sebagai bagian dari upaya untuk menjawab kekecewaan atas kelangkaan buku metodologi riset kepustakaan, yang menurut penulis penting mendasar, tetapi tampaknya luput atau mungkin diremehkan oleh para ahli metodologi. buku ini terutama ditujukan kepada calo…
Penulisan metodologi penelitian hukum yang dibahas dalam buku ini paling tidak pembaca akan mendapatkan suatu ilustreasi yang dapat menggugah untuk berpikir secara logis, yang tidak kalah penting di sini akan diberikan materi pengetahuan dasar mengenai teori, metode dan pendekatan yang berkembang dalam ilmu hukum yaitu doctrinal dan non doctrinal kemudian juga dasar-dasar pembuatan usulan penel…