''Untuk menjadi manusia jenius, jagalah kemampuan otak dengan banyak minum air. Saya banyak minum air''. Gagasan, pencerahan, dan kiat inspiratif Habibie telah banyak menginspirasi masyarakat dan bangsa, sekaligus memperlihatkan The Power Of Ideas.
Dengan mengucapkan Alhamdulillahi Rabbil Alamin, segala kemuliaan, ilmu pengetahuan, dan kebenran berpikir serta bertindak hanyalah milik Allah, sedangkan milik penulis hanyalah kekeliruan dan kesalahn. Oleh sebab itu, pekenakanlah permohonan maaf penulis apablia terdapat kekurangan dan kesalahan dalam buku ini yang berjudul Filsafat Administrasi yang sangat sederhana.
Hal yang menarik dari buku ini adalah pembehasasn mengenai pemberdayaan SDM tidak hanya dikupas eksternal struktural, tetapi juga secara internal-kultural. Selama ini, konsep pemberdayaan SDM yang sering dibahas cenderung hanya difokuskan pada faktor kemampuan yang terlihat secara fisik, sedangkan sisi internalnya tidak ditonjolkan.